Lawan KPK di Sidang Praperadilan, Hasto Siap Buktikan Status Tersangka Dipaksakan
Nasional – Tim hukum Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Hasto Kristiyanto, Ronny Talapessy, menegaskan bahwa tim hukum telah siap untuk menghadapi sidang praperadilan melawan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Hasto melayangkan gugatan praperadilan ke Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan lantaran tidak
Geledah Rumah Ketua Pemuda Pancasila, KPK Sita 11 Mobil hingga Valas
Nasional – KPK telah menggeledah rumah Ketua Majelis Pimpinan Nasional Pemuda Pancasila (PP) Japto Soerjosoemarno. Penyidik KPK menyita belasan mobil. “Hasil sita rumah JS, 11 kendaraan bermotor roda empat,” kata jubir KPK Tessa Mahardhika Sugiarto kepada wartawan, Rabu (5/2/2025). Dilansir dari detik.com, rumah
Pj. Wali Kota Malang Berangkatkan 3000 Pelari Emba Run 10K
Emba Run 10K yang diberangkatkan oleh Penjabat (Pj.) Wali Kota Malang Iwan Kurniawan di depan Balai Kota Malang, Minggu pagi (26/1/2025) berjalan sukses. Emba Run semakin meriah dengan diikuti kurang lebih 3.000 peserta dari berbagai daerah dan diikuti atlet Pelatnas Indonesia. Dikutip dari
Terima Kunjungan Menteri PU, Pj Wali Kota Malang Komitmen untuk Prioritaskan Revitalisasi Pasar Besa
Kota Malang (Jatimpress) – Sejak dilantik Agustus 2024 lalu, Iwan Kurniawan menetapkan 11 prioritas program kerja selama menjabat sebagai Penjabat (Pj) Walikota Malang. Iwan berkomitmen bahwa 11 prioritas tersebut diharapkan bisa tuntas selama masa kepemimpinannya atau setidaknya dirinya bisa memberikan pondasi untuk bisa
Pj Wali Kota Malang: Proses Perizinan PBG akan Kami Percepat Menjadi 10 Jam
Kota Malang – Pj Wali Kota Malang, Iwan Kurniawan mendorong percepatan pelayanan penerbitan Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) menjadi 10 jam. Hal ini sebagai salah satu trobosan yang baru dari Kota Malang yang terkait dengan perizinan. Dilansir dari Memox.co.id, Iwan menyebut bahwa Pemerintah Kota Malang juga
Dukung Program MBG Presiden Prabowo, Pj Wali Kota Malang: Kami Sudah Siapkan Anggarannya
Guna mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG), Pemerintah Kota (Pemkot) Malang menyiapkan anggaran dari Belanja Tak Terduga (BTT), sambil menunggu Petunjuk Teknis (Juknis) dari Pemerintah Pusat. Dilansir dari surabayapost.id, Pj Wali Kota Malang, Iwan Kurniawan, menyampaikan bahwa program MBG merupakan kebijakan prioritas yang
Pj Wali Kota Malang Janji Tuntaskan Masalah Banjir di Kedungkandang
Kota Malang – Pasca banjir di Kecamatan Kedungkandang, Kota Malang, Pj wali kota Malang Iwan Kurniawan memberikan perhatian penuh. Iwan bertekat untuk menyelesaikan persoalan tersebut agar tidak terulang di masa yang akan datang. Beberapa laporan terkait kondisi Kota Malang pasca hujan, salah satunya
Pj Wali Kota Malang: Kayutangan Bakal Dapat CSR Design dengan Konsep Baru
Kota Malang – Kayutangan Heritage Kota Malang akan mendapat CSR dari Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) Kota Malang berupa design konsep baru yang lebih terintegrasi. Hal ini disampaikan oleh Pj Wali Kota Malang, Iwan Kurniawan. Dilansir dari tugumalang.id, Iwan mengatakan bahwa masyarakat banyak yang memberikan
Ahmad Basarah: Bung Karno menjadi Faktor yang Akan Mempersatukan Megawati dan Prabowo
Nasional – Ketua DPP PDI Perjuangan (PDIP) Ahmad Basarah mengatakan bahwa Presiden ke-1 RI Soekarno menjadi faktor yang akan mempertemukan Megawati Soekarnoputri dengan Prabowo Subianto. Awalnya, Basarah menuturkan rencana pertemuan dan silaturahmi antara Megawati dan Prabowo sudah digagas sejak beberapa bulan lalu melalui
Dorong Skrining Kesehatan Gratis, Menko PMK: Sakit Turunkan Produktivitas dan Jadi Beban Pemerintah
Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Pratikno mengatakan bahwa skrining kesehatan gratis sangat perlu diberikan untuk masyarakat. “Karena sakit itu kan menurunkan produktivitas dan bisa menjadi satu beban berat bagi pemerintah,” kata Pratikno dilansir kompas di Kementerian PMK,